Portal Kesehatan Masyarakat (@portkesmas) 's Twitter Profile
Portal Kesehatan Masyarakat

@portkesmas

• Bermitra dengan Puskesmas, meningkatkan UKM • Membangun portal untuk anak muda terlibat dalam literasi kesehatan masyarakat

ID: 1494275379011649536

calendar_today17-02-2022 11:39:57

206 Tweet

103 Followers

14 Following

Portal Kesehatan Masyarakat (@portkesmas) 's Twitter Profile Photo

Tanggal 21 September diperingati sebagai hari Alzheimer sedunia. Kita semua diajak untuk bersama meningkatkan kesadaran, dan memberantas stigma akan alzheimer. Kunjungi alz.org untuk mengetahui info lengkap mengenai alzheimer! #Portkesmas #Alzheimer

Tanggal 21 September diperingati sebagai hari Alzheimer sedunia. Kita semua diajak untuk bersama meningkatkan kesadaran, dan memberantas stigma akan alzheimer.
Kunjungi alz.org untuk mengetahui info lengkap mengenai alzheimer!

#Portkesmas
#Alzheimer
Portal Kesehatan Masyarakat (@portkesmas) 's Twitter Profile Photo

Kurangnya aktivitas seperti duduk di depan komputer selama lebih dari 8 jam akan membuat aliran darah menjadi tidak lancar. Kondisi ini dapat menyebabkan stroke. Yuk, sisipkan Olahraga setidaknya mininmal 30 menit setiap hari atau 150 menit per minggu Sumber: Kemenkes RI

Portal Kesehatan Masyarakat (@portkesmas) 's Twitter Profile Photo

Anak-anak adalah aset berharga bangsa! Stunting dapat menghambat potensi mereka. Deteksi dini dan tindakan preventif adalah kunci untuk memastikan mereka memiliki masa depan yang sehat dan cerah. Sumber : AYOSEHAT INDONESIA.kemkes #CegahStunting #Portkesmas #MudaSatSet

Anak-anak adalah aset berharga bangsa! Stunting dapat menghambat potensi mereka.

Deteksi dini dan tindakan preventif adalah kunci untuk memastikan mereka memiliki masa depan yang sehat dan cerah.

Sumber : <a href="/ayosehat/">AYOSEHAT INDONESIA</a>.kemkes 

#CegahStunting 
#Portkesmas #MudaSatSet
Portal Kesehatan Masyarakat (@portkesmas) 's Twitter Profile Photo

Mari bergabung bersama Forum Komunikasi Risiko One Health (FKROH) Bali dan AIHSP dalam talk show “Mengatasi Rumor dan Kasus Kesehatan dengan Membangun Surveilans Berbasis Masyarakat,” pada Selasa, 31 Oktober 2023, jam 14:00 – 16:15 WIB, melalui zoom: bit.ly/LacakRumordanK…

Mari bergabung bersama Forum Komunikasi Risiko One Health (FKROH) Bali dan AIHSP dalam talk show “Mengatasi Rumor dan Kasus Kesehatan dengan Membangun Surveilans Berbasis Masyarakat,” pada Selasa, 31 Oktober 2023, jam 14:00 – 16:15 WIB, melalui zoom: bit.ly/LacakRumordanK…
Portal Kesehatan Masyarakat (@portkesmas) 's Twitter Profile Photo

Mpox ada lagi! Update per 7 November 2023 jumlah kasus Mpox di Jakarta sudah bertambah menjadi 30 orang. Apa yang perlu kita ketahui tentang Mpox? Yuk, cek infografisnya untuk mengetahui informasi penting seputar Mpox ya!🤔🙌🏼 #Mpox #Portkesmas #MudaSatSet

Mpox ada lagi! Update per 7 November 2023 jumlah kasus Mpox di Jakarta sudah bertambah menjadi 30 orang. 

Apa yang perlu kita ketahui tentang Mpox? Yuk, cek infografisnya untuk mengetahui informasi penting seputar Mpox ya!🤔🙌🏼

#Mpox 
#Portkesmas #MudaSatSet
Portal Kesehatan Masyarakat (@portkesmas) 's Twitter Profile Photo

Diabetes adalah penyebab utama kebutaan, gagal ginjal, serangan jantung, stroke, dan amputasi anggota tubuh bagian bawah. Ayo cegah diabetes tipe 2 dengan pola makan sehat, aktivitas fisik teratur, menjaga berat badan normal, dan menghindari penggunaan tembakau! 🏃‍♀️🧘‍♀️🏊‍♂️

Diabetes adalah penyebab utama kebutaan, gagal ginjal, serangan jantung, stroke, dan amputasi anggota tubuh bagian bawah.

Ayo cegah diabetes tipe 2 dengan pola makan sehat, aktivitas fisik teratur, menjaga berat badan normal, dan menghindari penggunaan tembakau! 🏃‍♀️🧘‍♀️🏊‍♂️
Portal Kesehatan Masyarakat (@portkesmas) 's Twitter Profile Photo

Hari difabel atau orang dengan disabilitas sedunia diperingati setiap tanggal 3 Desember. Peringatan ini diharapkan dapat meningkatkan dukungan terhadap isu-isu terkait keterlibatan seseorang dengan disabilitas. #Portkesmas

Hari difabel atau orang dengan disabilitas sedunia diperingati setiap tanggal 3 Desember. Peringatan ini diharapkan dapat meningkatkan dukungan terhadap isu-isu terkait keterlibatan seseorang dengan disabilitas.

#Portkesmas
Portal Kesehatan Masyarakat (@portkesmas) 's Twitter Profile Photo

Ngomong-ngomong, nyemil terlalu banyak bisa buat kamu gendut loh! Mengingat setiap gigitan memiliki dampak, yuk pikir dua kali sebelum nyemil berlebihan. Kesehatanmu layak mendapat perhatian lebih dari sekadar camilan... #Portkesmas #MudaSatSet #BerhentiNyemilBukanHopeless

Portal Kesehatan Masyarakat (@portkesmas) 's Twitter Profile Photo

Selamat Hari Raya Paskah bagi seluruh umat Nasrani yang merayakan! Semoga dengan kebangkitan-Nya, kita dapat mengilhami bahwa kuasa dosa dan maut yang membelenggu manusia telah dipatahkan sekali untuk selama-lamanya. #Portkesmas #Paskah2024

Selamat Hari Raya Paskah bagi seluruh umat Nasrani yang merayakan!
Semoga dengan kebangkitan-Nya, kita dapat mengilhami bahwa kuasa dosa dan maut yang membelenggu manusia telah dipatahkan sekali untuk selama-lamanya.

#Portkesmas
#Paskah2024
Portal Kesehatan Masyarakat (@portkesmas) 's Twitter Profile Photo

Selamat Hari Raya Idul Fitri, 1 Syawal 1445 H✨ Mohon maaf lahir dan batin. Semoga kita semua diberkahi dengan kedamaian, kebahagiaan, dan kesuksesan di hari yang fitri ini😇 #Portkesmas #MudaSatSet

Selamat Hari Raya Idul Fitri, 1 Syawal 1445 H✨
Mohon maaf lahir dan batin. Semoga kita semua diberkahi dengan kedamaian, kebahagiaan, dan kesuksesan di hari yang fitri ini😇

#Portkesmas 
#MudaSatSet
Portal Kesehatan Masyarakat (@portkesmas) 's Twitter Profile Photo

Selamat Hari Kartini untuk seluruh perempuan di Indonesia. Jadilah pelita yang tak pernah padam, selalu bersinar dengan kecerdasan dan kemampuan yang kamu miliki✨ #Portkesmas

Selamat Hari Kartini untuk seluruh perempuan di Indonesia. Jadilah pelita yang tak pernah padam, selalu bersinar dengan kecerdasan dan kemampuan yang kamu miliki✨

#Portkesmas