Ariel Heryanto(@ariel_heryanto) 's Twitter Profileg
Ariel Heryanto

@ariel_heryanto

https://t.co/Hf6hO8ovmP

ID:296143572

linkhttps://linktr.ee/arielheryanto calendar_today10-05-2011 08:24:05

36,9K Tweets

98,8K Followers

1,4K Following

Ariel Heryanto(@ariel_heryanto) 's Twitter Profile Photo

BUKAN ASING, ATAU ASENG, TAPI ASUami
(1/3)
R.A. Kartini untuk Ang San Mei (Jejak Langkah)
'Menurut pendapatku, . . . tidak ada satu bangsa di dunia bisa terhormat bila wanitanya ditindas oleh pria seperti pada bangsaku, dan bila kasih-sayang hanya pada bayi-bayi saja.'

BUKAN ASING, ATAU ASENG, TAPI ASUami (1/3) R.A. Kartini untuk Ang San Mei (Jejak Langkah) 'Menurut pendapatku, . . . tidak ada satu bangsa di dunia bisa terhormat bila wanitanya ditindas oleh pria seperti pada bangsaku, dan bila kasih-sayang hanya pada bayi-bayi saja.'
account_circle
Ariel Heryanto(@ariel_heryanto) 's Twitter Profile Photo

Indonesia majemuk bukan saja karena aneka ragam suku, bahasa, budaya atau agamanya pada suatu masa.

Indonesia juga majemuk dalam lintasan waktu. Indonesia kini sangat berbeda dari 7 dekade lalu. Bisa sangat berbeda 20 tahun mendatang.

Foto2 ini dari Pemilu pertama RI (1955).

Indonesia majemuk bukan saja karena aneka ragam suku, bahasa, budaya atau agamanya pada suatu masa. Indonesia juga majemuk dalam lintasan waktu. Indonesia kini sangat berbeda dari 7 dekade lalu. Bisa sangat berbeda 20 tahun mendatang. Foto2 ini dari Pemilu pertama RI (1955).
account_circle
Ariel Heryanto(@ariel_heryanto) 's Twitter Profile Photo

Tahun 1986, ada polemik nasional ber-hari2, memperingati setengah abad Polemik Budaya yang dianggap debat budaya nasional terbesar awal abad 20.

Itulah debat masa pra-digital. Masa pra-cebong/kampret. Sebuah masa ketika cendekiawan tak dibutuhkan parpol. Bisa nulis berpanjang2.

Tahun 1986, ada polemik nasional ber-hari2, memperingati setengah abad Polemik Budaya yang dianggap debat budaya nasional terbesar awal abad 20. Itulah debat masa pra-digital. Masa pra-cebong/kampret. Sebuah masa ketika cendekiawan tak dibutuhkan parpol. Bisa nulis berpanjang2.
account_circle
Ariel Heryanto(@ariel_heryanto) 's Twitter Profile Photo

Setuju Pak. Di berbagai era yang sangat menentukan adalah kelas sosial yang terbentuk dari berbagai kombinasi modal dan nasib termasuk harta, keturunan/dinasti, etnisitas, warna kulit, jenis kelamin, agama, bahkan kadang2 senjata.

Setuju Pak. Di berbagai era yang sangat menentukan adalah kelas sosial yang terbentuk dari berbagai kombinasi modal dan nasib termasuk harta, keturunan/dinasti, etnisitas, warna kulit, jenis kelamin, agama, bahkan kadang2 senjata.
account_circle
Ariel Heryanto(@ariel_heryanto) 's Twitter Profile Photo

'Bumi Manusia merupakan kritik pascakolonial. Ia menembus dikotomi kolonial/antikolonial tanpa menyangkal bisa sepenuhnya bebas dari unsur-unsur tersebut. Ia berkisah tentang lahirnya Indonesia sebagai nasion gado-gado. Mirip Indo atau Peranakan.'

kompas.id/baca/analisis-…

account_circle