Random Warfare Worldwide (@rwwreborn) 's Twitter Profile
Random Warfare Worldwide

@rwwreborn

RWW is Back! Mari kita bahas perkembangan dunia militer, persenjataan, dan alutsista secara lebih menyenangkan.

ID: 1816965736059088896

linkhttps://saweria.co/randomworldwar calendar_today26-07-2024 22:36:13

3,3K Tweet

51,51K Takipçi

57 Takip Edilen

Random Warfare Worldwide (@rwwreborn) 's Twitter Profile Photo

Dulu ada cerita 'tragis' sekaligus 'lucu' perihal penggunaan knee mortar (tekidanto) Jepang oleh para pejuang Indonesia... walaupun mendapatkan pelatihan singkat terkait penggunaaannya, tetap ada situasi para pejuang menggunakan topangan anggota tubuhnya saat menembakkan mortar.

Dulu ada cerita 'tragis' sekaligus 'lucu' perihal penggunaan knee mortar (tekidanto) Jepang oleh para pejuang Indonesia... walaupun mendapatkan pelatihan singkat terkait penggunaaannya, tetap ada situasi para pejuang menggunakan topangan anggota tubuhnya saat menembakkan mortar.
Random Warfare Worldwide (@rwwreborn) 's Twitter Profile Photo

Kapal perang Type 053H, Jiujiang, milik AL China (PLAN), saat menunjukkan "spesialisasi"-nya sebagai fire-support ship, dengan menembakkan multiple-launch rocket system (MLRS) kaliber 122mm. Keren dan praktis, tidak perlu menaikkan Grad ke atas kapal, cocok untuk parade juga 👍🏻.

Kapal perang Type 053H, Jiujiang, milik AL China (PLAN), saat menunjukkan "spesialisasi"-nya sebagai fire-support ship, dengan menembakkan multiple-launch rocket system (MLRS) kaliber 122mm. Keren dan praktis, tidak perlu menaikkan Grad ke atas kapal, cocok untuk parade juga 👍🏻.
Random Warfare Worldwide (@rwwreborn) 's Twitter Profile Photo

Potensi menyebabkan korban jiwa jika pesawat L3Harris OA-1K "Skyraider II" ini terbang sedikit lebih rendah lagi dan menghantam kendaraan yang melintas, beruntung pesawat bisa "didaratkan", dua orang kru pesawat spesialis "close air support" atau CAS ini juga tidak terluka.

Potensi menyebabkan korban jiwa jika pesawat L3Harris OA-1K "Skyraider II" ini terbang sedikit lebih rendah lagi dan menghantam kendaraan yang melintas, beruntung pesawat bisa "didaratkan", dua orang kru pesawat spesialis "close air support" atau CAS ini juga tidak terluka.
Random Warfare Worldwide (@rwwreborn) 's Twitter Profile Photo

Orang gila, untungnya kebanyakan senjata api "nyeleneh" seperti ini dibuat single-shot atau sekali tembak saja, selain supaya lebih simple dan murah, tapi juga supaya si-penembak tidak bisa menembak kepalanya sendiri secara "tidak sengaja" 😭

Random Warfare Worldwide (@rwwreborn) 's Twitter Profile Photo

Tidak pernah setuju dengan pendirian "karena kita rawan diembargo, maka untuk jaga Barat pakai alutsista Barat dan untuk jaga Timur pakai alutsista Timur", namun itu merupakan langkah yang secara langsung diambil oleh para pemangku kebijakan, bisa dibilang secara "kurang matang."

Tidak pernah setuju dengan pendirian "karena kita rawan diembargo, maka untuk jaga Barat pakai alutsista Barat dan untuk jaga Timur pakai alutsista Timur", namun itu merupakan langkah yang secara langsung diambil oleh para pemangku kebijakan, bisa dibilang secara "kurang matang."
Random Warfare Worldwide (@rwwreborn) 's Twitter Profile Photo

Mohon izin Bapak Prabowo Subianto , izin untuk mempertimbangkan pembelian MiG-28 dibandingkan MiG-29, izin, sudah lebih terbukti di medan pertempuran, lebih terkenal juga (masuk film blockbuster Hollywood), cocok untuk foto di dalam kokpitnya dan flypass parade, izin 🙏.

Mohon izin Bapak <a href="/prabowo/">Prabowo Subianto</a> , izin untuk mempertimbangkan pembelian MiG-28 dibandingkan MiG-29, izin, sudah lebih terbukti di medan pertempuran, lebih terkenal juga (masuk film blockbuster Hollywood), cocok untuk foto di dalam kokpitnya dan flypass parade, izin 🙏.
Random Warfare Worldwide (@rwwreborn) 's Twitter Profile Photo

Tentara Austria saat menjadikan kawan mereka sebagai "bipod" darurat, tumpuan supaya tembakan tetap bisa terarah, stabil, untuk senapan mesin GPMG jenis MG74, yang masih turunan dari MG42, dan punya kecepatan tembak di ±850 peluru/menit... masih termasuk tinggi untuk sebuah GPMG.

Tentara Austria saat menjadikan kawan mereka sebagai "bipod" darurat, tumpuan supaya tembakan tetap bisa terarah, stabil, untuk senapan mesin GPMG jenis MG74, yang masih turunan dari MG42, dan punya kecepatan tembak di ±850 peluru/menit... masih termasuk tinggi untuk sebuah GPMG.
Random Warfare Worldwide (@rwwreborn) 's Twitter Profile Photo

Indonesia juga punya kesempatan untuk memiliki low-cost/'tactical' cruise missile, cukup serius pula proses menawarkannya, tinggal kita tunggu waktu mainnya saja dan melihat hasilnya... #ekhmkitateslangsung

Random Warfare Worldwide (@rwwreborn) 's Twitter Profile Photo

Bukan sekedar paralon rucika yang di-cat, dua tentara Tiongkok ini sedang berlatih dengan man portable air defence system (MANPADS) FN-6 "Flying Crossbow-6" yang bisa memburu wahana udara musuh seperti low-flying aircraft dan helikopter sampai jarak ±6 km dan ketinggian ±4 km.

Bukan sekedar paralon rucika yang di-cat, dua tentara Tiongkok ini sedang berlatih dengan man portable air defence system (MANPADS) FN-6 "Flying Crossbow-6" yang bisa memburu wahana udara musuh seperti low-flying aircraft dan helikopter sampai jarak ±6 km dan ketinggian ±4 km.
Random Warfare Worldwide (@rwwreborn) 's Twitter Profile Photo

Lockheed Martin-Skunk Works X-59 Quesst (Quiet SuperSonic Technology) akhirnya mengudara! Bentuknya yang sangat tidak lazim sebenarnya cukup wajar untuk sebuah pesawat "testbed", dan jika kalian penasaran, panjang total pesawat ini adalah 30.4 meter. 📸: NASA

Lockheed Martin-Skunk Works X-59 Quesst (Quiet SuperSonic Technology) akhirnya mengudara! Bentuknya yang sangat tidak lazim sebenarnya cukup wajar untuk sebuah pesawat "testbed", dan jika kalian penasaran, panjang total pesawat ini adalah 30.4 meter.

📸: NASA
Random Warfare Worldwide (@rwwreborn) 's Twitter Profile Photo

Boom operator Belgia mengisi bahan bakar jet tempur F-35A "Lightning II" milik Angkatan Udara Belanda, dengan pesawat MRTT (Multi Role Tanker Transport) Airbus A330 milik NATO, saat Exercise Ramstein Flag 25. Untuk MRTT, saat ini Indonesia sangat kekurangan pesawat jenis ini.

Boom operator Belgia mengisi bahan bakar jet tempur F-35A "Lightning II" milik Angkatan Udara Belanda, dengan pesawat MRTT (Multi Role Tanker Transport) Airbus A330 milik NATO, saat Exercise Ramstein Flag 25. Untuk MRTT, saat ini Indonesia sangat kekurangan pesawat jenis ini.
Random Warfare Worldwide (@rwwreborn) 's Twitter Profile Photo

Kena turbulensi saat naik pesawat komersil saja bisa membuat isi perut naik semua dan keluar dari mulut, apalagi yang SENGAJA mencari dan "menerobos" badai tropis 😭... taruhannya nyawa pula, walaupun memang sudah bagian dari risiko profesi mereka. 📸: NOAA Lockheed WP-3D Orion.

Kena turbulensi saat naik pesawat komersil saja bisa membuat isi perut naik semua dan keluar dari mulut, apalagi yang SENGAJA mencari dan "menerobos" badai tropis 😭... taruhannya nyawa pula, walaupun memang sudah bagian dari risiko profesi mereka.

📸: NOAA Lockheed WP-3D Orion.
Random Warfare Worldwide (@rwwreborn) 's Twitter Profile Photo

"The supreme art of war is to subdue the enemy without fighting" - Sun Tzu, The Art of War. Musuhnya mati duluan karena tidak bisa berhenti tertawa 😂

"The supreme art of war is to subdue the enemy without fighting" - Sun Tzu, The Art of War.

Musuhnya mati duluan karena tidak bisa berhenti tertawa 😂
Random Warfare Worldwide (@rwwreborn) 's Twitter Profile Photo

Well, it is what it is, that's the ultimate truth jika kita membicarakan "survival instinct" sebagian besar orang Indonesia. Ada bom plus penembakan teroris saja masih secara sadar, seperti sukarela, menjadi bystander yang seakan-akan siap mati... apalagi jika ada zombie di desa.

Well, it is what it is, that's the ultimate truth jika kita membicarakan "survival instinct" sebagian besar orang Indonesia. Ada bom plus penembakan teroris saja masih secara sadar, seperti sukarela, menjadi bystander yang seakan-akan siap mati... apalagi jika ada zombie di desa.
Random Warfare Worldwide (@rwwreborn) 's Twitter Profile Photo

Prajurit TNI melakukan infiltrasi dengan helikopter Bell 412EP di lebatnya hutan Sumatera Selatan, saat latihan gabungan Super Garuda Shield 2025. Unsur bantuan tempur, kavaleri udara atau "taksi udara" yang kita miliki adalah salah satu keunggulan yang harus makin dimaksimalkan.

Prajurit TNI melakukan infiltrasi dengan helikopter Bell 412EP di lebatnya hutan Sumatera Selatan, saat latihan gabungan Super Garuda Shield 2025. Unsur bantuan tempur, kavaleri udara atau "taksi udara" yang kita miliki adalah salah satu keunggulan yang harus makin dimaksimalkan.
Random Warfare Worldwide (@rwwreborn) 's Twitter Profile Photo

Obrolan sampai larut malam perihal yang seperti ini pada dasarnya adalah sebuah "keniscayaan", belum lagi "mabuk" dicekoki "kitab" ATP-18 dan ATP-28. Pokoknya jika kita sudah membicarakan kapal selam, apalagi yang manned, sudah banyak nyawa urusannya, bercandanya pun serius...

Obrolan sampai larut malam perihal yang seperti ini pada dasarnya adalah sebuah "keniscayaan", belum lagi "mabuk" dicekoki "kitab" ATP-18 dan ATP-28. Pokoknya jika kita sudah membicarakan kapal selam, apalagi yang manned, sudah banyak nyawa urusannya, bercandanya pun serius...